Fareh Hariyanto

Sasar Generasi Millenial, Granat Situbondo Sosialisasikan Bahaya Narkoba

Radiobintangtenggara.com, SITUBONDO – Dewan Pengurus Cabang Gerakan Nasional Anti Narkotika (DPC Granat) Situbondo, mulai membidik generasi millenial, guna melakukan edukasi pencegahan peredaran narkoba. Kali ini pengurus Granat melakukan sosialisasi di SMA Negeri 1 Asembagus. Tak hanya melakukan sosialisasi bahaya narkoba, Granat mengajak para pelajar membuat yel-yel anti narkoba. Pelajar paling kreatif diberi hadiah. Ada dua orang pelajar mendapatkan hadiah, karena …

Read More »

Kembangkan UMKM Daerah, Pemkab Banyuwangi Gandeng Startup Digital

Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Pemkab Banyuwangi akan kembali menggandeng perusahaan rintisan (startup) platform digital untuk mengembangkan daerahnya. Setelah dengan Gojek, ada beberapa lagi perusahaan serupa yang digandeng. Salah satu di antaranya adalah startup bidang teknologi jasa finansial (Financial Technologi), terutama untuk fasilitas pembiayaan ke usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM). Menurut Anas,  saat dunia sudah berubah. Demokratisasi ekonomi terjadi karena penetrasi …

Read More »

Enam Atelit Situbondo Berhasil Raih Medali di Kejuaran Tarung Drajat di Malang

Radiobintangtenggara.com, SITUBONDO – Kabar gembira datang dari kejuaruaan Tarung Derajat Situbondo. Dalam kejuaraan Piala Gubernur Jawa Timur itu, empat alite Situbondo berhasil menyabet empat medali emas dan dua medali perenggu. Prestasi alite olah raga Tarung Derajat Situbondo sangat luar biasa, mengingat cabang olahraga tarung derajat baru lima bulan terbentuk. “Para atlite ini mengikuti kejuaraan piala Gubernur di Kota Batu Malang, …

Read More »

Seorang Wanita Paruh Baya di Pakusari, Ditemukan Meninggal Dunia Dirumahnya

Radiobintangtenggara.com, JEMBER – Seorang wanita bernama Erni Gunawan, (53) warga Dusun Krajan, Desa Kertosari, Kecamatan Pakusari  Kabupaten Jember ditemukan meninggal dirumahnya. Kapolsek Pakusari, AKP Yuliati, menerangkan, korban memang memiliki penyakit keterbelakangan mental. Sekitar tiga tahun terakhir yang bersangkutan tinggal seorang diri dirumahnya karena semua kerabat tinggal diluar wilayah Pakusari. Menurut Yulianti, korban ditemukan meninggal dunia pertama kali oleh kakaknya Harin …

Read More »

Hendak Salip Mobil, Pengendara Motor Disambar Bus Minto

Radiobintangtenggara.com, GAMBIRAN – Sebuak kecelakaan lalu lintas yang terjadi di selatan jembatan Petahunan Jajag, melibatkan pengendara sepeda motor penjual es keliling dan bus Minto. Senin (20/11). Khanda salah satu saksi dilokasi kejadian mengatakan korban pengendara sepeda motor terluka parah di bagian kepala. Pun begitu oleh warga sekitar dibawa ke rumah sakit terdekat. “Kejadiannya cukup sekap hingga korban tiba-tiba tergeletak ditengah …

Read More »

Pecahkan Rekor MURI, Petani Jagung di Jember bakar 60 Ribu Jagung

Radiobintangtenggara.com, JEMBER – Gerakan Pemuda Tani (Gempita) Jember, Minggu pagi melakukan kegiatan bakar jagung massal. Tak tanggung-tanggung pada acara yang digelar di lapangan Desa Kemuningsari, Kecamatan Jenggawah Jember. Tercatat sebanyak 60 ribu jagung dibakar secara bersama-sama dalam acara yang sekaligus untuk mencatatkan rekor bakar jagung terbanyak di Museum Rekor Indonesia (MURI) . Koordinator Gempita Ali Murtladho, mengatakan, selain untuk memecahkan …

Read More »

Modus Ingin Order Muatan, Sebuah Truk Dibawa Kabur

Radiobintangtenggara.com, SITUBONDO – Berbagai cara dilakukan kawanan pencuri untuk melancarkan aksinya. Kali ini korbannya seorang sopir truk bernama Sujianto, warga Desa Banyubiru, Kecamatan Negara,Kabupaten Jembrana Bali. Pria berusia 40 tahun itu kehilangan truk Nopol DK 9406 JK, setelah sebelumnya mendapatkan order muatan buah semangka dari seseorang tak dikenal, di Desa Sumberwaru, Kecamatan Banyuputih,  Situbondo. Kasubag Humas Polres Situbondo, IPTU Nanang …

Read More »

1,6 juta Jiwa Penduduk Banyuwangi, Tidak Terdaftar Keanggotaan BPJS Kesehatan

Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI –  Badan  Penyelenggara Jaminan Sosial  (BPJS) Kesehatan Cabang Banyuwangi Jawa Timur, mendata sekitar 50 persen  dari 1,6 juta  jiwa penduduk Banyuwangi tidak terdaftar dalam  anggota  kepesertaan BPJS Kesehatan. Kepala Cabang BPJS Kesehatan Banyuwangi Hernina mengatakan,  hingga pada Pertengahan  bulan November  2017 ini  jumlah peserta  BPJS Kesehatan  yang telah terdaftar sekitar  813.800 jiwa atau  50,1 persen . Menurut Hernina, ada sejumlah faktor yang melatar belakangi masih tingginya masyarakat Banyuwangi belum terdaftar BPJS Kesehatan. …

Read More »

Dua Korban Kritis, Akibat Kecelakaan Tunggal di Situbondo

Radiobintangtenggara.com, SITUBONDO – Sebuah mobil trevel Nopol D 7628 AH, mengalami kecelakaan di Jalan pantura camatan Mlandingan. Mobil trevel itu ringsek dibagian depan serta masuk sungai hingga mengakibatkan dua penumpangnya kritis. Kanit laka Lantans Polres Situbondo, IPDA Teguh Santoso mengatakan, dugaan awal kecelakaan tunggal itu disebabkan karena sopirnya mengantuk. Bambang Santoso, (52) pengemudi trevel asal Kudus Jawa Tengah, mendadak kehilangan …

Read More »

Gelar Razia Miras, Dua Jeriken Arak Berhasil Diamankan

Radiobintangtenggara.com, SITUBONDO – Peredaran minuman keras tanpaknya sudah seperti home industri. Kali ini sejumlah personil polisi menggerebek sebuah rumah, di Pelabuhan Mimbo, Desa Sumberanyar, Kecamatan Banyuputih,  Kabupaten Situbondo. Kasat Sabhara Polres Situbondo, AKP Muhammad Hasanudin mengatakan dalam operasi tersebut anggota Sabhara Polres Situbondo, berhasil mengamankan dua drigen minuman keras jenis arak. “Puluhan liter arak kami amankan dari rumah salah seorang …

Read More »