Radiobintangtenggara.com, SITUBONDO – Komisi II DPRD Situbondo memberikan rekomendasi, agar Bupati Dadang membubarkan Perusahaan Daerah (Perusda) Pasir Putih. Komisi II juga meminta Bupati mempertimbangkan pengangkatan Yasin Ma’sum menjadi Direktur Pasir Putih terpilih. Komisi II menilai Yasin Ma’sum tak layak jadi Direktur Pasir Putih mengingat hasil Analisa psikotesnya tak memenuhi syarat. Selain itu Yasin Ma’sum juga tak memiliki pengalaman mengelola kepariwisataan. Menurut …
Read More »Fareh Hariyanto
Pasca Setor Modal, Korban Bisnis Mukena di Situbondo Lapor Polisi
Radiobintangtenggara.com, Situbondo – Hati-hati investasi kerjasama bisnis, jika tak ingin mengalami nasib serupa seperti yang dialami Rony Andi Martha Lumantya, 32 tahun, warga Jalan Melati, Kelurahan Dawuhan Situbondo. Rony mengaku jadi korban penipuan bermodus kerjasama bisnis jual beli mukena. Tak tanggung-tanggung, korban mengaku mengalami kerugian hingga mencapai 837 juta. Kasus penipuan itu bermula, saat Rony menjadi member atau koordinator investasi kerjasama …
Read More »Basarnas Jember Bersihkan Menara dan Kubah Masjid Baitul Amin
Radiobintangenggara.com, JEMBER – Ada pemandangan berbeda di Masjid Jami’ Baitul Amin Jember. Selasa pagi puluhan petugas berseragam orange berkumpul di masjid yang berlokasi di barat Alun-alun Kota Jember itu. Petugas tersebut membersihkan menara dan kubah masjid yang menjadi ikon Kota Jember Jawa Timur. Satu tim terlihat membersihkan menara masjid yang tingginya mencapai 40 meter. Sementara tim lainnya membersihkan kubah. Dengan menggunakan peralatan …
Read More »Diduga Akibat Reaksi Bahan Kimia, Sebuah Mobil Terbakar
Radiobintangtenggara.com, JEMBER – Kendaraan pengangkut pestisida milik CV Jamantara mengalami kebakaran dibagian bak belakang kendaraannya. Hal ini terjadi saat kendaraan tersebut mengantarkan pestisida ke wilayah Kecamatan Ambulu Selasa (26/2/2019). Pemilik Kendaraan Jumantoro, mengatakan, sekitar pukul 11 siang dirinya mendapatkan laporan dari anak buahnya yang mengirim pestisida ke Ambulu, tentang kendaraannya yang mengalami kebakaran. Menurutnya, sopir kendaraan Bambang Sugiartono mengetahui kendaraanya …
Read More »Milik Peran Penting, Bupati Beri Edukasi Seputar Pemilu Bagi Kaum Milenial
Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas mengajak para kaum milenial untuk lebih peduli pada perhelatan Pemilihan umum (Pemilu) pada 17 April 2019 mendatang. Menurut Anas, hak politik kaum millennial bisa disalurkan dengan berbagai cara yang kreatif. Hal itu disampaikan Anas saat membuka Seminar dan Lokakarya Pandu Digital “Literasi Digital Untuk Pemilu Damai (mengikis hoaks)” yang digelar di Aula …
Read More »Dua Keluarga Pasien Jadi Korban Pencurian di RSUD Situbondo
Radiobintangtenggara.com, SITUBONDO – Kawanan pencuri mulai menyasar Rumah Sakit Umum Daerah Abdoer Rahem Situbondo. Dua keluarga pasien melapor jadi korban pencurian saat berada di rumah sakit milik Pemerintah tersebut. Korbannya yaitu Heru Handoko Wijaya, 24 tahun, warga Perumahan Istana Mutiara Desa Sumberkolak, Kecamatan Panarukan, dan M. Haikal Zarkasyi, 24 tahun, warga jalan Mawar, Kelurahan Patokan, Kecamatan Kota Situbondo. Aksi pencurian barang milik …
Read More »Salah Ambil Motor di RTH Maron, Seorang Pria Diamankan Warga
Radiobintangtenggara.com, GENTENG – Maraknya kasus pencurian yang beredar diwilayah Banyuwangi yang disertai kabar bohong menjadikan isu yang beredar menjadi keresahan dimasyarakat. Kesalah pahaman yang terjadi di sekitaran Ruang Terbuka Hijau (RTH) Maron Genteng Banyuwangi salah satu dampak isu yang beredar. Senin, (25/02/2019). Yazid Wardana pendengar Bintang Tengara sempat mengabarkan adanya penangkapan terduga pencuri disekitaran RTH Maron Genteng Banyuwangi. Menurut Yazid …
Read More »Dikirim ke Pesantren, 110 Siswa Situbondo Belajar Pendidikan Karakter
Radiobintangtenggara.com, SITUBONDO – Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Pemkab Situbondo, mengirim 110 siswa belajar Bahasa inggris di pesantren. 110 Siswa SMP itu akan belajar bahasa inggris di Pesantren Damanhuri Romly Probolinggo. Sebanyak 110 siswa tersebut dilepas langsung Bupati Dadang Wigiarto di Pendopo Kabupaten, siang kemarin (25/2). Para siswa akan belajar Bahasa inggris selama 15 hari. Sebanyak 110 siswa itu terdiri dari 54 …
Read More »Isu 12 Rampok Datang Ke Rogojampi, AKP Agung Pastikan Itu Hoax
Radiobintangtenggara.com, ROGOJAMPI – Sebuah rekaman video yang terjadi di Dusun Jagalan Rogojampi Banyuwangi sempat menampilkan seorang terduga pelaku percobaan pencurian dibenarkan oleh pihak kepolisian di Kepolisian Sektor (Polsek) Rogojampi. Selasa, (26/02/2019). Pun Begitu, narasi video yang beredar dengan menyebutkan bahwa ada perampok berjumlah 12 orang lainnya diturunkan diwilayah Rogojampi Banyuwangi merupakan kabar bohong (Red. Berita Hoax). Hal tersebut disampaikan AKP …
Read More »Tiga Hari Tak Kunjung Pulang, Farida Dikabarkan Hilang
Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Sucipto warga di Dusun Krajan Desa Alasbuluh Kecamatan Wongsorejo Banyuwangi mengabarkan jika anaknya atas nama Siti Nur Farida (17) dikabarkan sudah tiga hari tidak kembali kerumah. Farida tercatat sebagai Sisiwi kelas X disalah satu sekolah diwilayah Wongsorejo Banyuwangi kini masih dalam pencarian. Senin, (25/02/2019). Menurut Cipto, Farida meninggalkan rumah sejak Jum’at 22 Februari 2019 pihak keluarga dan …
Read More »