Radiobintangtengara.com, BANYUWANGI – Menteri energi dan sumber daya mineral (ESDM) Ignatius Jonan meresmikan Pos Pengamatan Gunung Api (PPGA) Ijen yang berada di Dusun Panggungsari, Desa Tamansari, Kecamatan Licin, Jumat (22/2). Turut hadir dalam peresmian tersebut Kepala Badan Geologi Rudy Suhendar, Kepala Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) Kasbandi, dan Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas. Menteri Jonan mengatakan pihaknya telah …
Read More »Fareh Hariyanto
Persiapan Perkemahan Ilmiah Remaja Nasional, LIPI Gelar Workshop Metodologi Ilmiah
Radiobintangtenggara.com BANYUWANGI – Banyuwangi bakal menjadi tuan rumah Perkemahan Ilmiah Remaja Nasional (PIRN) ke XVIII, yang akan digelar 2019 23 – 30 Juni 2019 besok. Mempersiapkan hal tersebut, pemkab bersama Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) menggelar workshop metodologi ilmiah bagi guru dan siswa/siswi tingkat SMP dan SMA Banyuwangi. Acara yang digelar di SMKN I Banyuwangi, Jumat (22/2) tersebut dibuka Wakil …
Read More »Data KPU, Enam Orang Di Kabupaten Jember Bernama Tuhan
Radiobintangtenggara.com, JEMBER – Setiap penyelenggaraan Pemilihan Umum (Pemilu), pasti memiliki sisi unik. Mulai dari pakaian yang dikenakan petugas KPPS sampai nama-nama unik yang terdaftar sebagai pemilih dalam pemilu 2019 ini. Komisioner KPU Jember Divisi SDM dan Partisipasi Masyarakat Ahmad Hanafi mengatakan, terdapat nama-nama yang tidak lazim yang terekam dalam Daftar Pemilih Tetap (DPT) untuk pemilu 2019 nanti, Seperti seseorang yang memiliki …
Read More »Cuaca Ekstrem, Tiga Kecamatan di Banyuwangi Terdampak Pohon Tumbang
Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Angin kencang dan hujan deras berakibat adanya cuaca ekstrem yang terjadi diwilayah Banyuwangi selatan mengakibatkan laporan pohon tumbang dibeberapa kecamatan. Kepala Bidang Kedaruratan dan logistik Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Banyuwangi Eka Muharam Suryadi saat dikonfirmasi Bintang Tenggara mengatakan jika dampak pohon tumbang diakibatkan hujan lebat yang terjadi diwilayah Gambiran Banyuwangi. Kamis, (21/02/2019). Menurut Eka, Data BPBD …
Read More »Capaian Kepesertaan BPJS Kesehatan di Kantor BPJS Kesehatan Jember Masih 64 Persen
Radiobintangtenggara.com, JEMBER – Tahun 2019 capaian kepesertaan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan di Kabupaten Jember masih diangka 64 persen. Jumlah ini masih jauh dari target yang ditetapkan sebesar 90 persen. Jum’at, (22/02/2019). Kepala BPJS Kesehatan Kabupaten Jember, Tanya Rahayu mengatakan, capaian kepersertaan diwilayah Kantor BPJS Kesehatan Jember yang meliputi kabupaten Jember dan Lumajang memang rendah di awal tahun 2019 …
Read More »Bawaslu Memperpanjang Rekrutmen Pengawas TPS
Radiobinangtenggara.com, JEMBER – Sebanyak 8.004 Pendaftar Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS) sudah terdaftar di Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Jember di hari terakhir pendaftaran Kamis (21/2/2019). Namun jumlah tersebut masih jauh dari target yang dibutuhkan Bawaslu, yakni sebanyak 15.000 pendaftar. Anggota Bawaslu Jember, Devisi Organisasi dan SDM, Devi Aulia Rahim saat dikonfirmasi Bintang Tenggara menerangkan, kebutuhan PTPS di Kabupaten Jember 7.670 …
Read More »Diduga Mengantuk, WNA Terlibat Kecelakaan Tunggal di Cluring Banyuwangi
Radiobintangtenggara.com, CLURING – Insiden kecelakaan tunggal melibatkan kendaraan mini bus jenis Mitsubishi Outlander dengan Nomor Polisi DK 542 FI yang melintas diwilayah Simbar Tampo Cluring Banyuwangi Jawa Timur tepat di Utara Puskesmas Simbar. Kamis, (21/02/2019). Yudiawan Fahrenzo pendengar Bintang Tenggara Banyuwangi yang melintas dilokasi perjalanan dari Purwoharjo menuju Srono mengabarkan jika kendaraan sempat menabrak salah satu rumah warga disekitar lokasi …
Read More »Minimalisir Dampak Puting Beliung, BPBD Berharap Masyarakat Pangkas Pohon
Radiobintangtenggara.com, JEMBER – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Jember terus melakukan pantauan pasca bencana puting beliung yang terjadi di sejumlah wilayah di Kabupaten Jember Sabtu (16/02/2019) dan Selasa (19/02/2019). “Pantauan khusus diberikan kepada obyek-obyek vital masyarakat seperti di Bandara dan obyek vital lainnya,” kata Kabid Kedaruratan dan Logistik BPBD Jember, Heru Widagdo saat dikonfirmasi Bintang Tengggara. Heru menjelaskan, pihaknya melakukan pemangkasan …
Read More »24 Ribu Jaringan Listrik di Jember Alami Proses Perbaikan
Radiobintangtenggara.com, JEMBER – Akibat bencana puting beliung yang terjadi Sabtu (16/2/2019) lalu beberapa wilayah di Kabupaten Jember mangalami pemadaman listrik. Manager PLN Jember Lumajang Ardian Egusfi, Rabu (20/2/2019) menerangkan, bencana puting beliung yang terjadi, telah merusak sejumlah sarana dan prasaran PLN dan mengakibatkan sedikitnya 90 ribu pelanggan mengalami pemadaman listrik. “Puluhan ribu pelanggan tadi berada di 3 wilayah kecamatan yakni …
Read More »Kebingungan, Warga Bangsalsari Ini Ditemukan di Gambiran Banyuwangi
Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI –Hartawan warga Dusun Yosowinangun Desa Jajag Gambiran Banyuwangi mengabarkan jika warganya atas nama Supiani warga di Dusun Sanggrahan RT 02 RW 12 Desa Curahkalong Kecamatan Bangsalsari Kabupaten Jember ditemukan bingung disekitaran terminal Jajag Gambiran Banyuwangi. Rabu, (20/02/2019). Menurut Hartawan, Supiani memiliki keterbatasan dalam indra penglihatan sehingga cukup membahayakan saat berada di Jalan Raya Jajag Gambiran Banyuwangi. Saat ditanya …
Read More »