Tag Archives: Gapeka 2025

PT KAI Daop 9 Jember Akan Meningkatkan Kecepatan Kereta Api, Imbau Warga Waspadai Perlintasan Sebidang  saat Perjalanan

Grafik Perjalanan Kereta Api (Gapeka) 2025 yang mulai berlaku pada 1 Februari 2025 kecepatan kereta akan bertambah. (Foto. Istimewa)

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi (Daop) 9 Jember mengimbau masyarakat untuk lebih berhati-hati dan waspada saat melintasi perlintasan sebidang.

Read More »