Tag Archives: Lintas Banyuwangi

Sempat Dikira Tidur, Pria di Cluring Ditemukan Meninggal Gantung Diri

Sempat Dikira Tidur, Pria di Cluring Ditemukan Meninggal Gantung Diri

BANYUWANGI, RBT – Warga Desa Sarimulyo, Kecamatan Cluring, digegerkan dengan penemuan jenazah seorang pria berinisial FR (35) yang diduga meninggal dunia karena gantung diri di dalam kamarnya pada Minggu malam, 28 September 2025. Korban pertama kali ditemukan oleh orang tuanya dalam kondisi tergantung. Disampaikan Kapolsek Cluring IPTU Wardana, kejadian ini terungkap pada Minggu (28/09) sekitar pukul 18.30 WIB. Berdasarkan keterangan …

Read More »

Timnas Indonesia Bidik Sejarah Baru Arab Saudi Dibayangi Cedera Kapten

Timnas Indonesia Bidik Sejarah Baru Arab Saudi Dibayangi Cedera Kapten

Bintangtenggara – Laga krusial menanti Timnas Indonesia pada lanjutan Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Skuad Garuda dijadwalkan menantang tuan rumah Arab Saudi di Stadion King Abdullah Sports City, Jeddah, Kamis (9/10/2025) mendatang. Pertandingan ini dipandang sebagai momentum penting bagi Indonesia untuk mempertegas ambisi tampil di putaran final Piala Dunia. Kepercayaan diri publik sepak bola tanah air tengah …

Read More »

Lapas Banyuwangi Gelar Razia, Pastikan Kamar Hunian Bebas Barang Terlarang

Lapas Banyuwangi Gelar Razia, Pastikan Kamar Hunian Bebas Barang Terlarang

BANYUWANGI, RBT – Sebanyak 40 petugas Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Banyuwangi melaksanakan operasi penggeledahan mendadak di sejumlah kamar hunian warga binaan pada Senin malam (29/9/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya deteksi dini untuk menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban di dalam lingkungan Lapas. Penggeledahan dimulai sekitar pukul 22.00 WIB dan berlangsung selama kurang lebih 90 menit. Seluruh warga binaan …

Read More »

Musik Tepi Sawah Banyuwangi Harmoni Alam dan Nada di Kaki Ijen

Musik Tepi Sawah Banyuwangi Harmoni Alam dan Nada di Kaki Ijen

BANYUWANGI, RBT – Di tengah hamparan sawah terasiring dan semilir angin pegunungan, Festival Musik Tepi Sawah kembali digelar dengan nuansa syahdu di halaman penginapan Teras Ijen, Desa Segobang, Kecamatan Licin. Ribuan penonton larut dalam alunan musik yang berpadu dengan panorama kaki Gunung Ijen. Meski sempat diguyur hujan ringan, antusiasme pengunjung tak surut. Wisatawan dari luar kota dan warga lokal tetap …

Read More »

Dewan Pers Serukan Penjelasan Pencabutan ID Card Wartawan CNN Indonesia di Istana

Dewan Pers Serukan Penjelasan Pencabutan ID Card Wartawan CNN Indonesia di Istana

Bintangtenggara – Dewan Pers menerima pengaduan mengenai pencabutan Kartu Akses (ID Card) reporter CNN Indonesia yang bertugas di lingkungan Istana Kepresidenan. Menanggapi hal ini, lembaga independen tersebut mengeluarkan pernyataan sikap resmi yang menyerukan semua pihak untuk menghormati kemerdekaan pers. Dalam pernyataan bertajuk “Pernyataan Sikap No. 02/P-DP/IX/2025” yang dikeluarkan atas nama Ketua Dewan Pers, Prof. Dr. Komaruddin Hidayat, Dewan Pers menyampaikan …

Read More »

Dua Personel Polresta Banyuwangi Naik Pangkat Bukti Dedikasi Tiada Henti

Dua Personel Polresta Banyuwangi Naik Pangkat Bukti Dedikasi Tiada Henti

BANYUWANGI, RBT – Polresta Banyuwangi menggelar upacara kenaikan pangkat pengabdian yang khidmat bagi dua personel berprestasi, Senin (29/9/2025). Dipimpin langsung oleh Kapolresta Banyuwangi Kombes Pol Rama Samtama Putra, acara ini menjadi bentuk apresiasi terhadap dedikasi dan integritas anggota yang konsisten menjalankan tugas tanpa catatan pelanggaran. Dua personel yang menerima penghargaan tersebut adalah AKP Arif Wahyudi, yang naik pangkat menjadi Komisaris …

Read More »

PB ISSI Ungkap Banyuwangi Tak Pernah Gagal Membuat Event Balap Sepeda

PB ISSI Ungkap Banyuwangi Tak Pernah Gagal Membuat Event Balap Sepeda

BANYUWANGI, RBT – Gelaran Banyuwangi Bluefire Ijen KOM 2025 resmi menutup rangkaian Mainsepeda Trilogy dengan sukses gemilang. Ajang balap sepeda yang menantang ini tidak hanya mempertemukan 394 pesepeda dari dalam dan luar negeri, tetapi juga mengukuhkan posisi Banyuwangi sebagai destinasi balap sepeda bertaraf internasional. Rute sepanjang 86,9 kilometer yang dimulai dari Pantai Marina Boom dan finis di Paltuding, Kawah Ijen, …

Read More »

Kolaborasi BPVP dan Startup Banyuwangi Dorong Peningkatan Layanan Wisata Lewat Pelatihan Pemandu

Kolaborasi BPVP dan Startup Banyuwangi Dorong Peningkatan Layanan Wisata Lewat Pelatihan Pemandu

BANYUWANGI, RBT – Startup teknologi asal Banyuwangi, Juragan Karya Digital Teknologi, terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung peningkatan kualitas pariwisata di Bumi Blambangan. Melalui program Tailor Made Training (TMT) 2025 yang bekerja sama dengan Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas (BPVP) Banyuwangi, perusahaan rintisan ini menggelar pelatihan khusus pemandu wisata (tour guide). Pelatihan yang berlangsung selama empat hari, diikuti oleh 16 peserta …

Read More »

Keluarga Korban CAN Tegaskan Tuntutan, Pelaku Tetap Harus Dijatuhi Hukuman

Keluarga Korban CAN Tegaskan Tuntutan, Pelaku Tetap Harus Dijatuhi Hukuman

BANYUWANGI, RBT – Keluarga korban pemerkosaan disertai pembunuhan terhadap siswi Madrasah Ibtidaiyah, CAN (7), di Desa Kalibarumanis, Kecamatan Kalibaru, menegaskan sikapnya agar proses hukum tetap berjalan hingga tuntas. Mereka mendesak agar pelaku tetap dijatuhi hukuman pidana, meski berstatus anak di bawah umur. Charisma Adilaga Sugiyanto, kuasa hukum keluarga korban, menegaskan pihaknya menginginkan adanya keadilan yang seimbang bagi korban maupun keluarganya. …

Read More »

Misteri Pembunuhan dan Pemerkosaan Kebun Kosong Kalibaru, Publik Dikejutkan Tersangka Masih Dibawah Umur

Misteri Pembunuhan dan Pemerkosaan Kebun Kosong Kalibaru, Publik Dikejutkan Tersangka Masih Dibawah Umur

BANYUWANGI, RBT – Kasus pemerkosaan disertai pembunuhan siswi madrasah ibtidaiyah, CAN (7), di Desa Kalibarumanis, Kecamatan Kalibaru, Banyuwangi, pada 13 November 2024, akhirnya menemui titik terang. Setelah berbulan-bulan menggantung, Kejaksaan Negeri (Kejari) Banyuwangi kini resmi menerima limpahan berkas perkara dengan tersangka R, seorang anak di bawah umur. “Kita hanya menerima pelimpahan, sesuai hasil penyelidikan dan penyidikan dari aparat kepolisian,” kata …

Read More »