Radiobintangtenggara.com – Tingkat kesembuhan pasien konfirmasi covid 19 di Banyuwangi terus meningkat. Pada hari ini, Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Banyuwangi kembali melaporkan adanya tambahan pasien sembuh sebanyak 4 orang. Saat ini, dari 46 kasus konfirmasi, ada 38 pasien yang dinyatakan sembuh. “Alhamdulillah, pasien sembuh Covid-19 Banyuwangi terus bertambah. Yang terakhir, pada hari ini ada 4 orang dinyatakan sembuh. Total dari 46 …
Read More »Tag Archives: corona
Tahun ini , JFC Jember Di Tunda Akibat Merebaknya Virus Corona
Radiobintangtenggara.com – Pelaksanaan Jember Fashion Carnaval (JFC) yang rencananya digelar pada 6 – 9 Agustus 2020 ditunda. Penundaan ini dilakukan untuk mengantisipasi penyebaran Covid-19. Direktur Development Program JFC, David Susilo menjelaskan, kegiatan ini akan ditunda selama setahun kedepan. JFC akan kembali digelar pada Agustus 2021 dengan mengusung tema yang dikonsepkan untuk gelaran tahun ini. David mengatakan sudah berkonsultasi dengan beberapa …
Read More »Antisipasi Penyebaran Corona, Desa Di Banyuwangi Siapkan Rumah Isolasi Untuk Pemudik
Radiobintangtenggara.com – Ratusan rumah singgah di berbagai desa di Kabupaten Banyuwangi telah siap mengisolasi para pemudik demi memutus mata rantai penyebaran virus corona atau Covid-19. Hingga Senin, kemarin , terdapat 181 rumah yang terdiri atas 419 kamar dengan sekitar 750 bed yang telah diatur penempatannya untuk menjaga jarak antarpenghuni. Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas mengatakan saat mengecek salah satu rumah …
Read More »Imbas Virus Corona, Hotel Di Banyuwangi Mulai Merugi
Radiobintangtenggara.com – Imbas dari virus corona tak hanya dirasakan oleh kalangan pekerja harian, namun saat ini juga sudah dirasakan oleh pemilik hotel di Banyuwangi. Sejak beberapa hari omset pedapatan hotel di banyuwangi terus mengalami penurunan drastis dibanding hari biasa sebelum ada kasus virus corona. Bahkan secara keseluruhan hotel yang ada di banyuwangi saat ini menurun hingga 90 persen. Sehingga tak …
Read More »Polresta Banyuwangi Bantu Warga Yang Terdampak Corona Dengan Bagikan Sembako
Radiobintangtenggara.com – Polisi Banyuwangi membagikan sembako kepada warga Dusun Pancer, Desa Pesanggaran. Itu merupakan bentuk jaring pengamanan sosial dan ekonomi di tengah wabah corona. Polresta Banyuwangi membagikan 500 kilogram beras dan bahan pokok lainnya kepada warga yang kebanyakan nelayan, yang terkena dampak penyebaran Virus Corona . Kapolresta Banyuwangi Kombes Pol Arman Asmara Syarifuddin mengatakan, pembagian beras dan sembako kepada warga …
Read More »Polisi Banyuwangi Bubarkan Kerumunan Massa Antisipasi Corona
Radiobintangtenggara.com– Polisi melakukan sosialisasi dan pembubaran masyarakat yang masih berkumpul di sekitar jalanan Banyuwangi. Masyarakat diimbau untuk menerapkan Social Distancing untuk cegah covid-19. Polisi sempat memberikan peringatan kepada masyarakat yang masih berkumpul di Kelurahan Kampung Mandar, Kecamatan Banyuwangi, Senin (23/3/2020). Masyarakat yang sedang nongkrong langsung membubarkan diri. Mereka sempat terkejut dengan aksi yang dilakukan oleh aparat kepolisian. Kapolresta Banyuwangi Kombes …
Read More »Dandim 0825 Banyuwangi Letkol Inf Yuli Eko Purwanto S.I.P Himbau Masyarakat Tetap Tenang, Jangan Panik Menghadapi Virus Corona
Radiobintangtenggara.com – Virus Corona masih menjadi atensi serius pemerintah saat ini, upaya pencegahan dan memutus penyebaran telah dilakukan dengan baik. Tak terkecuali kabupaten banyuwangi, hal ini seperti yang disampai Dandim 0825 Banyuwangi Letkol Inf Yuli Eko Purwanto S.I.P saat berkunjung dan melakukan Talk Show di Radio Bintang Tenggara. Minggu (22/03) Dandim menyampaikan kunjungannya di kantor Radio Bintang Tenggara adalah untuk …
Read More »