BINTANGTENGGARA.NET, Lumajang – Polres Lumajang menggelar rilis akhir tahun untuk memaparkan capaian kinerja selama tahun 2024. Dalam laporan yang disampaikan pada Selasa 31 Desember 2024. Satreskrim Polres Lumajang berhasil mengungkap 127 kasus kriminal dengan total 186 tersangka yang diamankan. Kasus kriminal konvensional, seperti perjudian online, pencurian dengan pemberatan (curat), Penganiayaan, curanmor dan pencurian dengan kekerasan (curwan), menjadi fokus kepolisian. Kapolres …
Read More »Tag Archives: Kejahatan
Marak Isu Begal di Bulak Pekulo, Ini Kata Kapolsek Srono
Radiobintangtenggara.com, SRONO – Beberapa minggu terakhir masyarakat yang melintas di jalur bulak (Persawahan, Red) Pekulo, Desa Kepundungan, Kecamatan Srono, dibuat resah dengan adanya isu begal. Isu tersebut merebak pasca sebulan lalu saat dua orang perempuan warga Dusun Krajan, Desa Kebaman, masing-masing bernama Ana Agustin (42) dan Putri (23) menjadi korban penjambretan di bulak tersebut. Akibat ulah pelaku itu, tas berikut dompet …
Read More »