Radiobintangtenggara.com,BANYUWANGI – Unit Opsnal Satresnarkoba Polres Banyuwangi, menangkap dua orang pelaku yang memiliki, menyimpan dan menguasai Narkotika golongan I bukan tanaman jenis metamfetamina/shabu. AKP Muh. Indra Nadjib., S.I.K. menyampaikan kronologis penangkapan kedua orang pemilik dan pengedar shabu, berdasarkan dari informasi dari masyarakat bahwa ada orang yang diduga memiliki, menyimpan dan menguasai shabu di sekitaran Kelurahan Sobo Banyuwangi. Maka segera anggota …
Read More »Fareh Hariyanto
Dihimbau Mengungsi, Warga Terdampak Longsor di Jember Enggan Tinggalkan Rumah
Radiobintangtenggara.com, JEMBER – Paska terjadi longsor yang mengakibatkan 3 orang dinyatakan hilang tertimbun di Dusun Krajan Desa Jambesari, Kecamatan Sumberbaru, Kabupaten Jember. Guna alasan keselamatan sejumlah warga yang tinggal lokasi kejadian dihimbau untuk meninggalkan rumah mereka sementara waktu. Meski demikian tetap ada warga yang mengaku enggan meninggalkan rumah dengan sejumlah alasan. Salah satu warga Dusun setempat, Misradin, mengaku memilih tetap berada …
Read More »Buka Pendaftaran Calon Angota PPK, KPU Situbondo Akan Seleksi Ketat
Radiobintangtenggara.com, SITUBONDO – KPU Situbondo mulai membuka pendaftaran calon anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK). Ada 85 PPK yang dibutuhkan untuk 17 Kecamatan. Rekrutmen calon anggota PPK ini bisa dimanfaatkan pelamar Panwascam yang tidak lulus tes tulis. Sejak dibuka pendaftaran, sudah ada puluhan pelamar mengambil berkas, bahkan sudah ada yang menyetorkan berkas lamaran. KPU Situbondo akan menutup pendaftaran, Sabtu mendatang. Menurut …
Read More »Lagi, Satuan Sabhara Polres Situbondo Ciduk Pemuda Mabuk
Radiobintangtenggara.com, SITUBONDO – Lagi-lagi personil Sabhara Polres Situbondo, menggeberebek pemuda yang sedang pesta minuman keras. Kedatangan polisi itu yang menggunakan motor, membuat para pemuda ini tak bisa berkutik. Ada tujuh pemuda berhasil diamankan polisi. Mereka kedapatan sedang pesta miras jenis arak di kawasan Burnik, Kelurahan Dawuhan, Kecamatan Situbondo, malam kemarin. Polisi mengendus ketujuh pemuda ini, setelah sebelumnya mendapat laporan masyarakat. …
Read More »Pemkab Jember Santuni Seribu Anak Yatim
Radiobintangtenggara.com, JEMBER – Sebanyak seribu anak yatim, Jumat malam diundang ke Pendopo Wahya Wibawa Graha Jember untuk menerima santunan dari Pemkab Jember. Seribu anak yatim tersebut berasal dari seluruh wilayah kecamatan yang ada di Kabupaten setempat. Bupati Jember, Faida, menyampiakan, kegiatan santunan anak yatim kali ini dilaksanakan dengan menggandeng Badan Amil Zakat nasional (Baznas). Sinergi ini diharapkan menjadi pola baru …
Read More »Hilang Konsentrasi, Truk Fuso di Situbondo Tabrak Becak montor
Radiobintangtenggara.com, SITUBONDO – Seorang pengemudi Becak Montor (Bentor) selamat dari maut. Darsono, warga Jalan Basuki Rahmad berhasil menyelematkan diri, setelah bentor yang dikendarainya dihantam truk dari arah belakang. Kamis, (12/10) siang. Kakek berusia 72 tahun itu berhasil melompat, setelah bentornya dihantam truk yang dikemudikan Supriyanto, (45) warga Kabupaten Sidoarjo. Kanit Lakalantas Polres Situbondo, IPTU Sutanto mengatakan, Insiden kecelakaan terjadi di …
Read More »Buron Tiga Tahun, Anggota Polres Lumajang Berhasil Bekuk Pelaku Curas
Radiobintangtangtenggara.com, LUMAJANG – KS menjadi Daftar pencarian Orang (DPO) kasus pencurian dan kekerasan (Curas) sejak tiga tahun akhirnya dapat digelandang dari rumahnya di Dusun Tunjungan, Desa Pandanwangi, Kecamatan Tempeh, Lumajang. Paur Subbaghumas Polres Lumajang, IPDA Basuki Rachmad SH mengatakan, KS termasuk DPO yang licin, Butuh waktu sekitar 3 tahun untuk anggota Sat Reskrim Polres Lumajang berhasil menangkap pelaku. Menurut Basuki, pelaku …
Read More »Pemkab Situbondo Pastikan 2018 Seluruh Transaksi Keuangan dilakukan Non Tunai
Radiobintangtenggara.com, SITUBONDO – Awal tahun 2018 mendatang, Pemkab Situbondo akan mulai menerapkan transaksi non tunai. Pemberlakuan sistem transaksi non tunai ini dilakukan untuk memperkecil terjadinya penyimpangan. Menurut Sekretaris Daerah Situbondo, Syaifullah, pemberlakukan transaksi non tunai, sudah jadi ketentuan Pemerintah Pusat. Semua Pemerintah daerah harus menerapkan transaksi non tunai per 1 Januari 2018 mendatang. Syaifullah menjelaskan, semua transaksi keuangan dilakukan melalui …
Read More »Pastikan Tidak Ada Kelangkaan Pupuk, Pemkab Jember Pantau Langsung Gudang Produsen
Radiobintangtenggara.com, JEMBER Stok pupuk bersubsisi dikabupaten Jember menghadapi musim tanam kedua tahun ini aman. Demikian disampaikan Asisten II Bidang Perekonomian dan Pembangunan Pemkab Jember, Edy Budi Susilo, seusai melakukan pemantauan lapangan ketersediaan pupuk bersubsisi di gudang produsen pupuk yang ada dikecamatan Rambipuji dan Balung. Menurut Edy, setelah melihat langsung di gudang produsen, semua jenis pupuk bersubsidi seperti, Urea, SP 36, …
Read More »Perluas Akses Kesehatan, Pemkab Banyuwangi Tambah Rumah Sakit Rujukan
Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Guna memperluas akses kesehatan pada masyarakat, Pemkab Banyuwangi menambah rumah sakit (RS) rujukan bagi pasien daerah. Jika biasanya pasien Banyuwangi yang membutuhkan penanganan lebih lanjut, dirujuk ke RS dr. Sutomo, sekarang rujukannya bertambah di RS Angkatan Laut (RSAL) Dr. Ramelan, Surabaya. Dengan penambahan RS rujukan ini pasien dari Banyuwangi bisa mendapatkan pelayanan kesehatan dengan lebih cepat Bupati …
Read More »