PENGUMUMAN

Delapan Titik Panas Terdeteksi, BPBD Banyuwangi : Indikasi Kebakaran Hutan

Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Banyuwangi Jawa Timur, mendeteksi ada delapan titik panas yang mengindikasikan adanya kebakaran hutan di wilayah Banyuwangi. “Ada delapan titik panas yang terdeteksi oleh kami,” ujar Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik BPBD Banyuwangi Eka Muhharam, kepada Radiobintangtenggara.com, Selasa (1/8). Menurut Eka, delapan titik panas itu terbagi dua. Satu titik terdeteksi di wilayah Kecamatan Glenmore dan …

Read More »

Pria Tanpa Identitas Ditemukan Meregang Nyawa di Depan Ruko Kosong

Radiobintangtenggara.com, CLURING – Seorang pria tanpa identitas ditemukan meregang nyawa di depan ruko kosong, utara kampus Universitas Bakti Indonesia (UBI) Sraten Cluring, sekitar pukul 13.00 WIB, Senin (3/7). Pria misterius tersebut ditemukan meninggal dunia dalam kondisi terlentang di atas dipan bambu. Saat ditemukan warga, korban memakai jaket dan celana jeans warna biru. “Kami tidak tahu namanya, sepertinya bukan orang dekat …

Read More »

BPJS Kesehatan Permudah Pelayanan Bagi Peserta Mudik

Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Sebagai wujud kepedulian terhadap kenyamanan dan kepuasan peserta dalam hal memperoleh kenyamanan Kesehatan, menjelang  hari raya Idul Fitri Tahun 2017, BPJS kesehatan menerapkan kebijakan khusus terkait prosedur pelayanan. Para peserta JKN-KIS yang sedang mudik lebaran tahun ini dijamin bisa memperoleh pelayanan kesehatan dengan prosedur yang lebih sederhana. Oleh  karena itu para peserta JKN-KIS yang sedang mudik dihimbau …

Read More »

Dua Tahun Lagi Seluruh Kecamatan di Banyuwangi Sudah Memiliki RTH

Radiobintangtenggara.com, Banyuwangi – Dinas Pekerjaan Umum (PU) Binamarga Cipta Karya dan Tata Ruang Banyuwangi menargetkan dua tahun kedepan, sebanyak 25 Kecamatan di Banyuwangi sudah memiliki Ruang Terbuka Hijau (RTH). Hal itu disampaikan Kepala Dinas Pekerjaan Umum (PU) Bina Marga, Cipta Karya dan Tata Ruang (BMCKTR) Banyuwangi, Mujiono, kepada radiobintangtenggara.com, Senin (22/05). Ia mengatakan, dari 25 kecamatan di Banyuwangi, saat ini baru …

Read More »