Radiobintangtenggara.com, TEGALSARI – Penanganan covid-19 di Pondok Pesantren Darussalam Blokagung Banyuwangi dilakukan secara sinergis olah banyak pihak. Hingga saat ini memasuki akhir masa karantina, Pemerintah Kabupaten Banyuwangi pun resmi menutup dapur umum. Dedy Utomo, Koordinator Taruna Siaga Bencana (Tagana) Kabupaten Banyuwangi menyampaikan perihal hari terakhir dapur umum yang berlokasi di Lapangan Kaligesing, Blokagung, Banyuwangi. Sabtu, (12/09). Dedy mengatakan bahwa pagi …
Read More »Kasus Covid-19 Meningkat, Pemkab Banyuwangi Perketat Aturan
Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Menyikapi bertambahnya kasus positif Covid 19, Pemkab Banyuwangi mengeluarkan sejumlah kebijakan untuk mengendalikan persebaran virus tersebut. Mulai pemberlakuan kerja dari rumah bagi ASN, hingga pembatasan kembali jam operasional pertokoan. Bupati Abdullah Azwar Anas mengatakan, penyebaran Covid-19 di Indonesia dan Banyuwangi saat ini terus mengalami kenaikan. Data kasus positif daerah per 11 September 2020 menunjukkan angka 974 pasien, …
Read More »Bina Sekolah Kejuruan, INKA Bentuk Ekosistem Industri Kereta di Banyuwangi
Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Seiring dengan dibangunnya pabrik kereta api di Banyuwangi yang bakal terbesar di Asia, PT. Industri Kereta Api (INKA) akan mengembangkan ekosistem pendukung industri. INKA menggandeng tujuh SMK di Banyuwangi untuk dibina sebagai bagian dari pengembangan ekosistem itu sendiri. Hal itu diungkapkan Direktur Pengembangan PT. INKA Agung Sedayu saat menyerahkan bantuan corporate social responsibility (CSR) kepada tujuh sekolah kejuruan …
Read More »DLH Bantu Penanganan Khusus Limbah Covid 19 di Klaster Pondok Pesantren
Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Pemkab Banyuwangi menerapkan suatu protokol penanganan limbah secara khusus selama masa karantina di klaster salah satu pondok pesantren di Banyuwangi. Selasa, (08/09). Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Banyuwangi, Husnul Khotimah, mengatakan penanganan sampah dan limbah yang dihasilkan selama masa karantina ditangani secara khusus untuk menghindari penyebaran virus. Husnul mengatakan limbah yang ditangani terdiri dari limbah padat dan …
Read More »Banyuwangi Siapkan Kolaborasi Program Pengolahan Sampah
Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Pemkab Banyuwangi terus fokus melakukan upaya penanggulangan sampah. Berkolaborasi dengan program TOSS (Tempat Olah Sampah Setempat), Banyuwangi merancang program pengolahan sampah menjadi energi terbarukan di desa-desa dan destinasi wisata di Banyuwangi. Program kolaboratif itu diberi nama Banyuwangi Olah Sampah di Sumbernya (BOSS). Program ini diharapkan menjadi salah satu solusi untuk memecahkan berbagai persoalan sampah menjadi sumber energi …
Read More »Setiap Senin, Pemkab Akan Tutup Destinasi Wisata
Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Pemerintah Kabupaten Banyuwangi kembali menutup seluruh destinasi pariwisata. Kali ini destinasi pariwisata hanya ditutup selama sehari dalam sepekan, yakni setiap hari Senin. Penutupan tersebut dilakukan untuk memberi jeda kepada pelaku pariwisata untuk bersih-bersih hingga menyemprot disinfektan untuk mencegah sebaran virus Corona (Covid-19). Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Banyuwangi, Muhammad Yanuarto Bramuda mengatakan setiap Senin seluruh destinasi …
Read More »Khofifah Tinjau Penanganan Kluster Covid-19 di Salah Satu Ponpes Banyuwangi
Radiobintangtenggara.com – Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Pariwansa mengunjungi Pondok Pesantren Darussam, Blokagung Kecamatan Tegalsari Banyuwangi, Rabu (2/9/2020). Gubernur meninjau pelaksanaan penanganan covid 19 di sana. Khofufah datang bersama Sekretaris Daerah Pemprov Jatim Heru Tjahjono dan Ketua Rumpun Tracing Satgas Penanganan Covid-19 Jatim, dr Kohar Hari Santoso. “Pemprov Jatim telah mendukung penanganan Dinkes Banyuwangi, sejak 19 Agustus lalu. Ada lima rumah …
Read More »BPBD Terus Upayakan Penanganan Covid-19 di Klaster Pondok Pesantren
Radiobintangtenggara.com, TEGALSARI – Penanganan Covid-19 kluster Pondok Pesantren di Banyuwangi terus mendapatkan dukungan. Eka Muharam Suryadi, Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik BPBD Banyuwangi mengatakan bahwa BPBD mendapatkan tugas untuk mendukung penanganan kesehatan, oleh karenanya penanganan tersebut perlu sinergitas oleh seluruh pemangku kebijakan. Pihak BPBD saat ini juga membantu untuk pemenuhan kebutuhan makan dan minum selama penanganan Covid-19 di Klaster Pondok …
Read More »Dishub Banyuwangi Tanggapi Keluhan Perihal Parkir Berlangganan
Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Wahyuono, Plt Kasi Pengelolaan Pengendalian Perparkiran (PPP) Dishub Banyuwangi. Menanggapi keluhan retribusi parkir yang ada di Pasar Gendoh yang disampaikan Ahmad warga Sempu Banyuwangi. Menurut Wahyu, jika merujuk pada Peraturan Daerah Kabupaten Banyuwangi Nomor 18 Tahun 2017 tanggal 29 Desember 2017. Retribusi Parkir di Banyuwangi memiliki tiga kreteria yang berbeda. “Pertama, pembayaran parkir berlanggan di Kabupaten Banyuwangi …
Read More »Putus Mata Rantai Penularan, Karantina Massal Di Ponpes Mulai Dijalankan
Radiobintangtenggara.com – Sebagai upaya memutus mata rantai penyebaran covid-19 di klaster salah satu pesantren, seluruh aktivitas pondok tersebut dihentikan dan dilakukan karantina massal. Akses jalan menuju pondok pesantren ditutup dan tidak boleh ada yang keluar-masuk. “Selama karantina di lingkungan pondok, tidak boleh ada yang keluar masuk kecuali petugas kesehatan dan logistik,” kata Komandan Komando Distrik Militer (Dandim) 0825 Banyuwangi, Letkol …
Read More »