Breaking News

Posts Terbaru

Pengurusan Pajak Kendaraan Bermotor di Samsat Banyuwangi Meningkat Saat Ramadhan

Banyuwangi – Banyaknya masyarakat untuk mengurus pajak kendaraan bermotor pada bulan Ramadhan, membuat pelayanan Samsat Banyuwangi mengalami peningkatan hingga 10 persen dibanding hari biasanya. Hal ini terjadi, lantaran banyak kendaraan wajib pajak di Banyuwangi yang habis masa berlakunya mendekati lebaran. Umumnya mereka memilih membayar pajak lebih awal, sebab mendekati lebaran kebutuhan masyarakat juga meningkat. Hal tersebut disampaikan Kepala Unit Pelayanan …

Read More »

Satlantas Polres Banyuwangi “Jatuh Di Aspal Tidak Seindah Jatuh Cinta”

Kabat – Jika anda melintas ke arah Banyuwangi kota, coba anda perhatikan papan reklame besar yang berada tepat di kanan jalan sebelum SPBU Kabat, pasti anda akan senyum – senyum sendiri membaca isi dari tulisan tersebut. Dalam reklame itu tertulis “Jatuh Di Aspal Tidak Seindah Jatuh Cinta” cukup mengggelitik bukan.?? Namun jangan salah, tulisan tersebut memang sengaja dibuat untuk menarik …

Read More »

Lagi, Smart Kampung di Banyuwangi

Banyuwangi – Desa Sumber Beras, Kecamatan Muncar merupakan salah satu desa Smart Kampung di Banyuwangi. Seluruh pelayanan publik di desa ini sudah berbasis Teknologi Informasi (IT). Pengurusan surat administrasi warga pun menjadi lebih cepat dan efisien. Siang itu, Kamis (9/6), Budi Sarwoko (43) salah satu warga Dusun Sumber Ayu, Kecamatan Muncar Budi Sarwoko (43) sedang mengantre di depan loket pelayanan. Dia …

Read More »

Gempa di Sumbawa Juga Dirasakan Warga Banyuwangi

Banyuwangi – Gempa bumi yang mengguncang Sumbawa Barat, Nusa Tenggara Barat dengan kekuatan 6,2 skala Richter pada kemarin siang, sekitar pukul 11.13 WIB, juga dirasakan oleh warga Banyuwangi. Kamis (9/6) Berdasarkan informasi yang dihimpun radio bintang tenggara, getaran gempa sempat dirasakan warga di beberapa kecamatan. Mulai dari Kalipuro, Banyuwangi kota, Songgon, Rogojampi, Srono, Muncar, Genteng hingga Pesanggaran. Gempa yang berlangsung …

Read More »
  • JELAJAH DESA BANGOREJO
  • JELAJAH DESA GENTENG